Modul I 
Laporan Akhir 1



1. Jurnal
[Kembali]





2. Alat dan Bahan [Kembali]
  •     Gerbang NOT


  •     Gerbang AND
  •     Gerbang OR
  •     Gerbang XOR
  •     Gerbang NAND
  •     Logika NOR
  •     Gerbang XNOR
  •     Logicprobe (BIG)
  •     Switch

3. Rangkaian [Kembali]




4. Prinsip Kerja Rangkaian [Kembali]

        Pada rangkaian yang disimulasikan menggunakan Gerbang Logika NOT, AND, OR, XOR, NAND, NOR, dan XNOR. Pada rangakaian tiap gerbang logika akan di uji dengan switch SPDT sebagai input dan logicprobe sebagai output. Ketika B0 di beri nilai 0 dan B1 bernilai 0, pada Logika NOT bernilai 1, Logika AND bernilai 0, Logika OR bernilai 0, Logika XOR bernilai 0, Logika NAND bernilai 1, Logika NOR bernilai 1, dan Logika XNOR bernilai 1.

Jika B0 bernilai 0 dan B1 bernilai 1, maka pada Logika NOT bernilai 1, Logika AND bernilai 0, Logika OR bernilai 1, Logika XOR bernilai 1, Logika NAND bernilai 1, Logika NOR bernilai 0, dan Logika XNOR bernilai 0.

Jika B0 bernilai 1 dan B1 bernilai 0, maka pada Logika NOT bernilai 0, Logika AND bernilai 0, Logika OR bernilai 1, Logika XOR bernilai 1, Logika NAND bernilai 1, Logika NOR bernilai 0, dan Logika XNOR bernilai 0.

Pada kondisi B0 bernilai 1 dan B1 bernilai 1, maka pada Logika NOT bernilai 0, Logika AND bernilai 1, Logika OR bernilai 1, Logika XOR bernilai 0, Logika NAND bernilai 0, Logika NOR bernilai 0, dan Logika XNOR bernilai 1. Masing-masing output dari gerbang logika sudah sesuai dengan tabel kebenaran masing-masing gerbang logika.

Percobaan selanjutnya, tiap gerbang logika akan di uji dengan menambahkan clock di inputnya. Pada gerbang NOT input di pengaruhi oleh clock dan untuk output dapat dilihat dari logicprobe. Seterusnya hingga ke semua gerbang logika telah di uji dan untuk gelombang tiap output pada gerbang-gerbang logika tersebut dapat dilihat pada jurnal.


5. Video Rangkaian [Kembali]






6. Analisa [Kembali]
        a. Jelaskan prinsip kerja rangkaian dalam setiap gerbang logika, minimal 3 (OR, NAND, NOR)

    1. Gerbang OR 
        Prinsip kerja gerbang OR yaitu keluaran atau outputnya didapat dari hasil penjumlahan inputnya. Setelah dilakukan percobaan, didapat data berikut:

            Tabel kebenaran gerbang OR

    2. Gerang NAND
        Prinsip kerja gerbang NAND yaitu invers/NOT dari gerbang logika and. Setelah dilakukan percobaan dapat dilihat:

            Tabel kebenaran gerbang NAND

    3. NOR
        Prisnip kerja gerbang logika NOR yaitu invers/ NOT dari gerbang logika OR, setelah dilakukan percobaan dapat dilihat:

            Tabel kebenaran gerbang NOR
           

7. Link Download [Kembali]

HTML [download]

Rangkaian [download]

Video [download]

Download datasheet AND Klik Disini 

Download datasheet OR Klik Disini 

Download datasheet XOR Klik Disini 

Download datasheet NAND Klik Disini

Download datasheet NOT Klik Disini 

Download datasheet NOR Klik Disini 

Download datasheet XNOR Klik Disini 

Download datasheet switch Klik Disini 

Download datasheet logicprobe Klik Disini 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar